MEKANISME PEMBAYARAN

CARA TRANSFER DAN SOP PEMBAYARAN SEKOLAH & PONDOK

I N F O R M A S I  C A R A  P E M B A Y A R A N


Dalam rangka untuk mempercepat dan mempermudah semua pencatatan pembayaran perlu kami informasikan sebagai berikut : 
Calon Peserta didik dapat melakukan pembayaran melalui: Mesin ATM, Channel Online Bank Lain, atau Cash Tunai Melalui Sistem Kliring Nasional (SKN), Real Time Gross Settlement (RTGS).

Adapun ketentuan jadwal pembayaran setelah menjadi Siswa/i bisa disesuaikan dengan ketentuan berikut :